![]() |
![]() |
![]() | ![]() | ![]() | ![]() | ![]() | ![]() |
![]() | ![]() | ![]() | ![]() |
1Rumah yang relative murah dengan status SHM ini , mempunyai 2 lantai ukuran tanah 355 m2 , bangunan 380 m2 dengan detail ruang sbb:
Ruang Tamu 1
Ruang Keluarga 2, 1 dibawah, 1 diatas bisa dipakai multi fungsi,untuk ruang study atau ruang kerja.
Ruang Makan 1
Kamar tidur keluarga 5 , 2 dibawah 3 diatas 1 diantaranya kamar tidur utama dengan kamar mandi didalam
dibawah , kamar tamu dibawah dan kamar keluarga yang lain 3 diatas.
Kamar tidur Pembantu 2 , diatas 1 dibawah
Kamar mandi 6 , 1 dikamar utama, 1 diluar dibawah untuk tamu , 3 diatas dan 1 Kamar Mandi Pembantu dibawah.
Dapur Bersih 1, Dapur Kotor 1
Gudang 1 dibawah dekat Kamar Pembantu.
Jemuran di dak belakang atas .
Carport
Kerangka atap baja ringan dan kusen serta jendela sudah aluminium frame , kuat dan memberikan kesan minimalis
Lantai Marmer berkelas.
Rumah dibangun dan design sendiri oleh Architec berpengalaman, terkesan baru dan rapi karena baru dibangun 1
tahun yang lalu belum pernah dihuni (rencananya mau dipakai sendiri) , dirawat dengan baik oleh pemiliknya
Taman Depan Asri +/ - 60 M2 demikian juga taman belakang samping bisa untuk dibuat Gazebo dan Kolam Ikan
Lingkungan tenang tetangga dekat terisi semua sehingga terlihat bersih dan rapi.
Posisi Rumah Cul De Sak Jalan depan rumah lebar +/- 7 m aman untuk parkir keluarga dan tamu
Rumah berada dekat taman
Listrik 4.400 watt , supply air PDAM dengan back up Deep Well
Non Furnished karena semenjak dibangun belum pernah ditempati
Harga permintaan Rp.3,9 M Nego
Pembayaran bisa dibantu via KPR
Info/tinjau lokasi hub:
Drs.Bambang K M
Property Consultant - Ray White Cibubur
085 777 999 090
email: bambang.raywhitecbb@gmail.com
Sewaktu waktu bisa diantar tinjau lokasi
Cicilan per Bulan: Rp.
Total Bunga: Rp.